- Pertama, login ke Debian 7.
- Kemudian konfigurasi IP pada Debian dengan ketik perintah “nano /etc/network/interfaces” lalu ketikkan :
- Kemudian restart interfacenya dengan perintah “service networking restart”
- Setelah konfigurasi IP di Debian maka konfigurasi pula IP di Windows.
- Kemudian install paket samba server dengan “apt-get install samba samba-common libcups2” lalu enter.
- Setelah terinstall paket sambanya, lalu buat 2 user.
- Buat user 1 dengan nama stemsi dengan ketik perintah “adduser stemsi” lalu enter.
- Kemudian buat user yang kedua dengan nama tkj dengan ketik perintah “adduser tkj” lalu enter.
- Setelah membuat 2 user, kemudian buat direktori di user yang kita gunakan untuk login ke debian, dengan ketik perintah “mkdir stemsijayashare” lalu enter. Kemudian ketik “ls” untuk melihat direktori yang sudah dibuat.
- Kemudian masuk ke user stemsi, dengan ketik “cd /home/stemsi”. Setelah masuk, buat direktori dengan ketik “mkdir stemsishare”, kemudian “ls” untuk melihat direktori yang telah dibuat.
- Setelah itu masuk juga ke user tkj dengan ketik “cd /home/tkj” dan buat pula direktori di user stm dengan ketik “mkdir tkjshare”. Kemudian “ls” untuk melihat direktori yang dibuat.
- Lalu ketik “nano /etc/samba/smb.conf” untuk konfigurasi samba.
- Kemudian ketikkan nama direktori yang akan di sharing.
- Kemudian restart samba dengan ketik “service samba restart”
- Setelah itu, ketik “testparm”.
- Kemudian ubah password user diva dengan ketik “smbpasswd –a diva” lalu ketikkan password yang baru.
- Kemudian ubah juga password stemsi dengan ketik “smbpasswd –a stemsi” lalu ketikkan password yang baru.
- Kemudian ubah password user tkj dengan ketik “smbpasswd –a tkj” lalu ketikkan password yang baru.
- Setelah mengganti semua passsword user, restart kembali samba.
- Kemudiaan buka run, dan ketik \\192.168.1.25 untuk masuk ke hasil dari samba server tersebut.
- Inilah hasil dari samba server tersebut.
- Kemudian klik folder stemsishare, setelah itu masukan username dan password user yang sudah dibuatkan direktori wedashare tersebut.
- Inilah isi dari direktori stemsishare.
- Lalu buka command prompt, kemudian ketik net use * /delete untuk melanjutkan operasi tersebut.
No comments:
Post a Comment